Jumat, 02 April 2010

Rahasia Kehidupan (bag. 2) : Hukum tarik-menarik

Pada rahasia kehidupan sebelumnya, saya sudah mengatakan bahwa rahasia orang sukses dalam kehidupan ini adalah hukum tarik-menarik. Tapi sebenarnya apa sih hukum tarik-menarik itu ?? Kalau belajar fisika di sekolah-walaupun saya anak IPS-kalau mendengar kata tarik-menarik maka pikiran kita akan tertuju pada cara kerja magnet. Dan inilah sebenarnya rahasia kehidupan itu. Hal ini wajib diketahui bagi orang2 yang ingin sukses.

Namun hukum ini tidak berisi rumus2 rumit yang telah kita pelajari di sekolah layaknya pelajaran fisika mekanik, namun ini merupakan sesuatu yang patut kita terapkan dalam kehidupan ini. Tuhan Yang Maha Esa pasti menciptakan segala sesuatunya pasti untuk kemaslahatan umat, dan kita wajib untuk tahu apa rahasia segala sesuatunya dalam kehidupan kita. Rumput yang bergoyang, pohon yang menjulang tinngi, gaya gravitasi dan begitu pula dengan magnet, ada rahasia yang terkandung didalamnya yang bisa membuat kita hidup sukses. Saya akan jelaskan kembali prinsip hukum tarik-menarik yang saya ketahui dalam ilmu Fisika Kuantum (di Indonesia belum ada mata pelajaran seperti ini).



Ini adalah hukum yg menentukan keutuhan keteraturan Semesta, setiap saat dari hidup Anda dan setiap hal yang Anda alami dalam hidup. Tidak menjadi soal siapakah sobat atau dmana Anda berada, hukum tarik menarik membentuk seluruh pengalaman hidup dan hukum yg sangat berdaya ini melakukannya melalui pikiran2 Anda. Ingat kawan, kata kuncinya adalah pikiran. Semua Kehidupan Anda tergantung pada bagaimana anda berpikir. Segala sesuatu yg datang ke dalam hidup anda ditarik oleh anda kedalam hidup sobat.

Tahukah kawan, orang2 bijaksana selalu mengetahui hal ini. Dan rata2 dari mereka enggan memberitahu hal ini karena takut banyak yang menjadi pesaing mereka. Intinya adalah bagaimana cara kita berpikir dan berbuat pada kehidupan ini, karena semua itu akan kembali kepada kehidupan sobat. Mungkin banyak yg tahu hal ini tetapi masih jarang dari mereka yg mau untuk mengaplikasikan rahasia ini ke dalam kehidupan mereka,

Sob, anda adalah magnet yg paling kuat di semesta. Apa yang sobat pikir, perbuat dan lakukan akan menentukan kehidupan sobat sendiri. Maka kita harus memelihara pikiran2 kita yg kita inginkan, memperjelas apa yg kita inginkan, dan meraih apa yg ingin kita capai.

Apakah ini tugas yg memberatkan bagi kita ?? Bagaimana caranya kita berpikir berkali2 sebelum melakukan hal yang kita inginkan ?? Mungkin tugas ini adalah yang sulit. Tidak mungkin kita harus membuat otak kita bekerja keras setiap harinya untuk ini. Terus ??

Ya, Ini masih seklumit dari rahasia hidup yg masih belum saya beberkan. Rahasia2 lain akan membantu mempermudah kita untuk menerapkan hukum tarik-menarik dalam kehidupan ini. Rahasia Uang, kesehatan dll akan saya jelaskan kedepannya demi kesuksesan para sobaat bloggers . Namun, adakah masukan atau pertanyaan dari para sobat sekalian ?? Agar saya bisa mendapat inspirasi lebih pada posting selanjutnya ..

4 komentar:

  1. anak fisika aj ni yang ngerti...

    BalasHapus
  2. Gak x sob. saya ank IPS lagi. Gak belajar fisika.
    Apa ada yg kurang mengerti ??
    Akan saya jelasin di posting berikutnya ..

    BalasHapus
  3. rahasia uang.. uhm, saya tunggu aja yang satu itu.. :)

    BalasHapus
  4. Sobat kakve : ok. Akan banyak rahasia2 yg laen yg akan saya berikan. Tunggu ajaa posting selanjutnya yah..

    BalasHapus

Terima kasih telah meluangkan waktu untuk membaca tulisan ini. Silahkan beri tanggapan dan masukan di kotak yang telah disediakan.

Semangat berbagi, sobat! :)